7.2 Memorial Journal
Digunakan untuk menambah debit dan kredit diluar terjadinya sales dan purchase. Tujuannya hampir sama dengan Intercash, perbedaannya terletak pada formulir pengisian. Karena pada memorial journal dapat melakukan debit dan kredit langsung beberapa transaksi dengan beberapa branch pula. Jadi pada Memorial Journal ini yang melakukan payment akan masuk ke bagian kredit dan yang received akan masuk ke bagian debit
Adapun langkah pembuatan Memorial Jurnal sebagai berikut :
1.Masuk Ke Modul Accounting
2.Masuk ke Menu Memorial Jurnal
3.Masuk Ke Tampilan Memorial Jurnal
4.Export Data
5.Uplload Data
6.Add
7.Masuk ke tampilan Create Memorial Jurnal New
8.Klik Memorial Jurnal Date
9.Browser data yang sudah diisi
10.Upload Data
11.Data yang sudah masuk akan terlihat di Debit Jurnal & Kredit Jurnal
12.Save