Info
Content

Synchronize Calendar with Thunderbird

  1. Sementara untuk melakukan sinkronisasi kalender, klik Create a new calendar

  2. Kemudian pilih On the Network

  3. Pada bagian format pilih CalDAV, kemudian pada bagian location masukan http://mail.erajaya.com/dav/[email protected]/Calendarkemudian klik Next

  4. Kemudian masukkan nama kalendar yang diinginkan kemudian klik Next

  5. Kemudian klik Finish

  6. Berikutnya klik logo calendar di sebelah kanan atas

  7. Kemudian klik kanan pada kalender yang sudah dibuat kemudian klik Synchronize Calendar

  8. Berikutnya akan dicontohkan untuk create event dari calendar, caranya dengan klik kanan pada salah satu tanggal kemudian klik New Event

  9. Kemudian lakukan pengaturan nama event, lokasi event, waktu mulai-selesai event dan lain-lain. Kemudian klik Invite Attendees untuk mengundang user lain ke dalam event.

  10. Pada bagian kiri, masukkan user yang akan diinvite. Kemudian klik OK.

  11. Kemudian klik Send and Close, maka email invitation akan dikirim ke masing-masing user yang sudah ditambahkan ke dalam undangan.

  12. Maka user yang bersangkutan akan menerima email seperti berikut,

  13. Kemudian apabila user sudah klik salah satu respon, maka si pengirim invitation akan menerima email seperti berikut :

  14. Event juga akan muncul dari sisi user yang diinvite

Search Results

Back to top